“وَمَااللَّذَّةُ إِلاَّ بَعْدَ التَّعَبِ” Waktu itu, sekitar kurang lebih tiga pekan sebelu mengikuti ujian akhir level. Seorang santri di selimuti kegelisahan dalam hatinya. proses belajar sudah ia jalankan sebagaimana mestinya. Tapi dalam pikirannya, ada sesuatu yang nampaknya perlu segera di jawab. Di siang hari yang cukup terik, di sebuah aula berukuran sedang, seorang santri tengah belajar seorang diri. Ditengah teman-temannya sedang rehat siang di asrama, dan sebagiannya tengah mempersiapkan hafalan untuk setoran di sore hari. Saat ia sedang asik dengan buku dan catatan belajarnya, seketika ia termenung, memikirkan hasil belajarnya selama ini, memikirkan apa yang sebenarnya di cari, apakah benar ia menikmati prosesnya, mengapa semuanya seperti terasa biasa-biasa saja? Ya, ia merasa seperti tidak sedang berjuang. Padahal waktu tidur siang selalu ia gunakan untuk belajar, juga pada malam hari ia selalu sempatkan belajar sebelum tidur. Tapi ia masih merasa belum berusah...
#selfreminder #belajarbareng #perjalananmencarimakna